Portofolio Topik 5 Integrasi CT dalam Mata Pelajaran
Mulai Dari Diri CT adalah salah satu kecakapan untuk problem solving yang tidak dapat diajarkan hanya dengan teori, melainkan perlu dilatih secara terus menerus. Salah satu cara melatih kecakapan CT untuk siswa/i adalah melalui kegiatan belajar di sekolah. Seperti yang Anda ketahui, topik CT sudah terdapat pada mata pelajaran Informatika SMP dan SMA. Namun, kecakapan CT juga dapat dilatih melalui mata pelajaran lain. Modul ini ditujukan untuk memberikan pengalaman mengintegrasikan CT untuk bidang mata pelajaran selain mata pelajaran informatika, yaitu sains, matematika, studi sosial, bahasa dan seni, agama, PPKN, dan PJOK. Pada bagian Eksplorasi Konsep, diberikan contoh integrasi CT untuk materi ajar dari mata pelajaran Bahasa Indonesia dan PPKN. Diharapkan dengan cara yang serupa, Anda dapat menerapkannya untuk materi ajar pada mata pelajaran yang Anda ampu. Pada bagian ini, mahasiwa menjawa pertanyaa reflektif berikut ini. Klik Disini Eksplorasi Konsep Pada sesi ini,...